Minggu, 21 September 2014

BUDAYA INDONESIA YANG MENARIK MATA DUNIA


   budaya indonesia begitu mempesona bagi turis yang berdatangan untuk berlibur ke negeri kita ini,tetapi sayangnya warga negara kita sendiri,remaja yang diharapkan menjadi tumpuan negara kelak nanti malah mulai menjauhi budaya tradisional yang menjadi ciri nusantara.

   hiromi kano misalnya dia adalah seorang pesinden yang notabennya adalah murni warga negara jepang,kecintaanya terhadap budaya tradisional khususnya jawa membuat dia beralih kewarganegaraan dari jepang menjadi WNI.dia kini menjadi seorang pesinden terkenal di solo,jogja dan sekitarnya.

   Kemudian ada herman delago manik adalah lelaki asal austria yang jatuh cinta terhadap budaya batak khususnya lagu butet.herman adalah seorang musisi terkenal di eropa,kecintaanya terhadap batak membuat dia meminang seorang perempuan dari samosir yang kini ia jadikan istri serta ibu dari kedua anaknya.

   kita bisa menyimpulkan apakah tidak malu mereka yang tidak mengerti budaya indonesia bisa sebegitu cintanya terhadap budaya kita,sedangkan kita malah semakin menyingkirkan budaya kita sendiri dari hidup kita.bukan hanya hiromi dan herman tetapi masih banya orang orang asing yang mencintai budaya ini.ayolah kita berbenah,banyak universitas di amerika seperti universitas California,washington dc dll yang disana terdapat pelajaran tentang budaya tradisional indonesia seperti gamelan,pencak silat dll.